Sate Pindang Telur Puyuh.
Kamu bisa memasak Sate Pindang Telur Puyuh menggunakan 13 bahan dan 5 langkah. Begini cara membuatnya :
Bahan Dari Sate Pindang Telur Puyuh
- 30 butir Telur Puyuh Mentah.
- 1 sdm teh tubruk (me: 1 sachet teh sariwangi keluarkan isinya).
- 1,5 sdt garam.
- 5 sdm kecap manis.
- 4 sdm gula aren.
- 1,5 sdt penyedap rasa jamur.
- 1 lbr daun salam.
- 1 ltr Air Kelapa (me: air biasa).
- Bumbu Halus :.
- 5 butir bawang merah.
- 3 butir bawang putih.
- 1 sdm ketumbar bubuk.
- 2 ruas lengkuas.
Langkah Memasak Sate Pindang Telur Puyuh
- Siapkan semua bahan dan bahan yang dihaluskan..
- Masukkan semua telur puyuh, semua bahan dan bahan halus kedalam panci berisi air 1 liter, didihkan selama 12-15 menit..
- Matikan api, lalu saring, air bumbunya jangan dibuang, cukup ditampung di panci yang bersih..
- Kupas telur, lalu masukkan kembali telur ke dalam panci air bumbu yg sdh ditampung. Masak kembali 12 menit..
- Matikan api, lalu diamkan dan biarkan sampai telur agak sedikit dingin, lalu tusuk dengan tusukan sate..